Berita  

Wow, inilah Daftar Tablet dengan Pixel Terpadat

Tablet dengan pixel terpadat, pasti memberi tampilan layar yang luar biasa jernih. Pixel yang padat, juga membuat sebuah tablet memiliki tampilan layar yang Tajam. inilah yang menjadi salah satu faktor sebuah tablet berkualitas.
Disini Debroo akan coba berbagi informasi sebagi referensi bagi para pembaca yang sedang bingung mencari tablet yang bagus.  Atau hanya sekedar wawasan saja. Karena kebanyakan Tablet High-end memiliki fitur yang hampir sama, sebut saja Kamera, dan Aplikasinya-aplikasinya.
Cobalah sesekali kita lirik angka pixel dari tablet itu. semakin tinggi angkanya, berarti semakin padat pixelnya. Pilihlah Tablet yang memiliki pixel terpadat, Jika memang pilihan yang ada membuat bingung anda karena kesamaan fitur-fiturnya. Mungkin juga bingung karena takut salah pilih. Percayalah, saat anda menemukan Tablet dengan Pixel Terpadat, anda pun akan menemukan kualitas unggul lain dari tablet tersebut.
Berikut Beberapa daftar Tablet dengan pixel terpadat :
Huawei MediaPad X1 – 323ppi.
Meskipun secara teknis tablet ini bisa digunakan sebagai telepon, Huawei MediaPad X1 masih mengklasifikasikannya sebagai tablet. Tablet dengan display 7 inci dengan resolusi 1200 x 1920 piksel, memberikan kepadatan piksel diterima 323ppi. Sehingga membuat tampilan perangkat ini lebih menarik. Perangkat ini menggunakan prosesor quad-core 1.6GHz Hisilicon Kirin 910, RAM 2GB, memiliki kamera belakang 13MP, dan baterai 5.000 mAh.
Huawei Media Pad X1

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *